gambar gerakan dimulai dari kanan |
Melenting tumpuan tangan (Hand spring)
1. Sikap permulaan berdiri tegak pandangan kedepan,sikap mengambil awalan.
2. Lari beberapa langkah salah satu kedepan,diayunkan ke depan lurus,tangan ayunkan ke atas lurus.
3. Melangkah,condongkan badan ke depan,ayunkan tangan ke bawah,tangan menumpu pada matras,pandangan ke depan bawah.
4. Ayun kaki belakang ke belakang atas,disertai kaki depan menolak,dan merapatkan kaki diatas
5. Pada
sikap membusur , mendarat dua kaki rapat di matras pada saat
bersamaan,dorongkan pinggul kedepan,untuk memindahkan berat badan,tangan
lurus ke belakang dan kepala pasive hingga berdiri.
Referensi :
Agus Margono, 2009, Senam, Surakarta. UNS Press
Referensi :
Agus Margono, 2009, Senam, Surakarta. UNS Press